Cara Menulis Artikel atau Postingan Baru Berkualitas di Blogger

Sabtu, 02 November 2013

Bissmillahirrahmanirrahim
assalamualikum wr. wb.

Cara menulis artikel atau postingan baru yang berkualitas

Setelah sebelumnya saya memposting artikel di blog ini dengan judul cara membuat blog di blogger terbaru. dan pada kesempatan kali ini saya selaku penulis dan juga yang masih tergolong newbie dalam dunia blogging ini, akan menshare atau membagikan kepada teman-teman yang masih belum mengetahui cara menulis artikel / menulis postingan di blogger.

Menulis suatu artikel pada blog itu di anjurkan harus dengan hasil bahasa anda sendiri, caranya anda browsing terlebih dahulu mencari materi apa yang akan anda tulis, kemudian salin dengan bahasa anda sendiri karena si robot google menyukai artikel yang bukan hasil dari copy paste sepenuhnya, dan selalu update blog anda maka si roboot google akan lebih menyukai dan selalu mengunjungi laman di blog anda dan secara otomatis blog anda mudah terindeks oleh search engine seperti hal nya google.

Cara memposting atau menulis entri baru di blog itu perlu ketelatenan yang tinggi agar artikel yang di tulis berkualitas dan mudah di baca oleh pengunjung blog anda nantinya, pengunjung yang puas biasanya akan mem bookmark halaman blog yang pasti akan mengunjungi lagi di lain waktu, dan yang juga lebih penting buat anda newbie sering sering lah mengupdate blog anda dengan artikel-artikel.

Buat lah judul yang dapat menarik hati para pengunjung, simple tapi padat, sehingga kebanyakan dari visitor penasaran dengan isi artikel yang anda buat, yang pasti kemudian akan membuka artikel anda, judul yang unik tapi isi nyaa juga berkualitas dan sesuai isi dari judul, agar tidak membuat pengunjung yang berantusias kecewa akan sesuatu yang mereka pilih dari sekian banyak artikel yang sama di google saat pencarian, apalagi jika koneksi pengunjung sangat lambat hanya untuk membuka suatu laman blog,

saya juga sebenarnya seorang newbie yang masih jauh dari kesempurnaan dan hargai lah karya orang lain agar karya anda juga bisa di hargai kelak, suatu kejujuran awal akan berbuah manis di akhir :D
mungkin sekian dulu dari postingan kali ini, jangan segan-segan untuk datang kembali ke blog sedehana ini ya gan.

wassalamu'alaikum wr.wb.

1 komentar

Mas Jack mengatakan...

mantap gaan.

Posting Komentar